{"id":55119,"date":"2017-11-16T09:03:57","date_gmt":"2017-11-16T02:03:57","guid":{"rendered":"https:\/\/www.inigame.id\/?p=55119"},"modified":"2022-06-14T04:13:20","modified_gmt":"2022-06-13T21:13:20","slug":"harvest-moon-light-of-hope-telah-dirilis-di-steam","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/www.inigame.id\/harvest-moon-light-of-hope-telah-dirilis-di-steam\/","title":{"rendered":"Harvest Moon: Light of Hope Telah Dirilis di Steam"},"content":{"rendered":"

INIGAME.ID \u2013<\/strong> Kabar baik untuk fans Harvest Moon<\/strong><\/a>, karena Natsume<\/a><\/strong> telah merilis Harvest Moon: Light of Hope<\/strong><\/a> di Steam pada 14 November 2017.<\/p>\n

Baca Juga: Harvest Moon: Light of Hope akan Hadir di Konsol dan PC<\/a><\/strong><\/p>\n

Seperti yang diungkapkan langsung dari website<\/em><\/a> Natsume<\/a><\/strong>, game ini akan menjadi seri Harvest Moon pertama yang hadir di PC.<\/p>\n

Dalam Light of Hope, diceritakan tentang gamers <\/em>yang sedang berusaha menyelamatkan diri dari kapal yang akan tenggelam, dan akhirnya tiba di sebuah kota kecil.<\/p>\n

Meskipun begitu, jangan harap kota kecil ini akan langsung menjadi tempat yang menyenangkan untuk ditinggali.<\/p>\n

Pasalnya, kota ini telah porak-poranda karena badai, dan\u00a0gamers<\/em> akan menjadi orang yang membangun kembali kota ini menjadi hidup kembali.<\/p>\n

Tidak berbeda jauh dengan game Harvest Moon lainnya,\u00a0gamers<\/em> perlu untuk bercocok tanam, merawat ladang, dan mengumpulkan bahan-bahan yang diperlukan, sambil berkenalan dengan teman-teman baru, membangun keluarga yang bahagia, hingga kembali menghidupkan kota.<\/p>\n

Pihak Natsume sebagai game\u00a0<\/em>publisher<\/em> Harvest Moon: Light of Hope mengatakan bahwa seri kali ini akan memiliki perbedaan dibandingkan seri sebelumnya dari segi alur cerita, latar belakang karakter, dan tujuan akhir\u00a0game ini.<\/p>\n

Berikut Spesifikasi PC Harvest Moon: Light of Hope.<\/p>\n

Spesifikasi Minimum Harvest Moon: Light of Hope
\n<\/strong><\/h2>\n
    \n
  • OS:<\/strong>\u00a0Windows 7<\/li>\n
  • CPU:\u00a0<\/strong>Intel i3 @2.9GHz<\/li>\n
  • GPU: <\/strong>Any<\/li>\n
  • RAM:<\/strong>\u00a04 GB<\/li>\n
  • HDD:<\/strong> 1 GB<\/li>\n<\/ul>\n

    Harga Harvest Moon: Light of Hope
    \n<\/strong><\/h2>\n

    Harvest Moon: Light of Hope tersedia dengan harga Rp139.999 via Steam.<\/p>\n

    Ketersediaan Harvest Moon: Light of Hope
    \n<\/strong><\/h2>\n

    On Steam<\/em>:\u00a0Beli Harvest Moon: Light of Hope<\/a><\/strong><\/p>\n


    \n

    Harvest Moon: Light of Hope Steam<\/a>\u00a0<\/strong>dirilis pada 14 November 2017.<\/p>\n