News
Square Enix Buka Restoran di mana Pengunjung Bisa Makan Sambil Nonton Video Game
INIGAME.ID – Dalam beberapa minggu terakhir, Square Enix baru saja membuka dua restoran.
Pada 1 Oktober 2016 Square Enix membuka Square Enix Cafe di Akihabara, Jepang dan kemudian Storia terletak di Ikebukuro Tokyo.

Storia
Jika pada Square Enix Cafe bertujuan untuk menyambut kehadiran Final Fantasy XV, untuk Storia, ditujukan sebagai sebuah restoran di mana gamers dapat bermain video games sambil makan.

Storia
Storia berlokasi di Lantai 6, Game Taito Station dan hal yang menakjubkan dari cafe ini, gamers yang sedang bermain game akan disiarkan pada layar besar.

Storia – Square Enix
Penasaran akan seperti apa makanan-makanan yang ada di sana? Jangan khawatir, INIGAME bakal kasih lihat makanannya seperti apa,

Storia Food – Square Enix

Storia Food – Square Enix

Storia Food – Square Enix
Thanks to kotaku
Kontak Informasi INIGAME.ID (Press Release / Business / Partnership).
Email: info@inigame.id.
